Friday, December 14

Fungsi Day Excel

1:39 AM
Fungsi Day Excel digunakan untuk menampilkan data tanggal dari nomor seri, data hari dimulai dari 1 hingga 31.
bentuk syntaxnya :
=DAY(serial_number)
serial_number = data dari hari yang ingin anda temukan.
contoh :
  1. Buat seperti gambar berikut :
  2. Fungsi Day

  3. Masukan rumus berikut :
  • pada sel B2 masukan  =DAY(A2)
  • pada sel B3 masukan =DAY(DATE(2012;5;9))

Thanks for reading Fungsi Day Excel

Related Posts

  • Cara Membuat Link Html Link Html merupakan hal yang sangat penting pada sebuah halaman web, Tanpa adanya Link, pengunjung halaman web tidak a ...
  • Fungsi Month Excel Fungsi Month Excel digunakan untuk menampilkan data bulan dari suatu nomor seri, data bulan dimulai dari 1 hingga 12. ...
  • Tips menghapus file agar tak menyesal di kemudian hariMenghapus file kan cuma klik delete. Trus udah deh ilang filenya. Hehehe... memang benar. Tapi bagaimana klo file yang ...
  • Fungsi Logika dan Fungsi IF Excel Fungsi logika excel adalah fungsi untuk menghasilkan suatu nilai dari hasil suatu perbandingan dengan nilai Benar (Tru ...
  • Fungsi Char Excel Fungsi CHAR excel digunakan untuk mengkonversi kode ASCII kedalam karakter. kebalikan dari fungsi ini adalah Fungsi C ...
Your Comments

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan bijak :)

Copyright © 2025 Tips, Trik dan Tutorial Komputer. All rights reserved. Template by CB Blogger